KPK menetapkan Wamenaker Noel tersangka kasus dugaan pemerasan pengurusan K3. KPK menduga Noel menerima jatah pemerasan Rp 3 miliar 2 bulan setelah dilantik.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, menyebutkan situasi perekonomian di Indonesia saat ini dalam periode positif.
Presiden Prabowo mengumpulkan menteri-menteri, Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto, dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di kediamannya, Hambalang.
Pembentukan Kabinet Merah Putih di kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto merupakan salah satu momen politik yang menjadi sorotan publik sepanjang tahun 2024.
Airlangga Hartarto bicara soal transfer data pribadi RI ke AS. Airlangga pun menyebutkan ada 12 perusahaan AS yang mendirikan data center di Indonesia.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan tarif impor Amerika Serikat (AS) terhadap produk Indonesia masih dalam tahap perundingan.