detikSport
Markis/Hendra & Nitya/Greysia ke Semifinal
Indonesia menambah dua wakil lagi di semifinal Singapura Terbuka, yakni Markis Kido/Hendra Setiawan di ganda putra dan Nitya Krishinda Maheswari/Greysia Polii di ganda putri.
Jumat, 12 Jun 2009 21:48 WIB







































