detikOto
Dahlan Iskan Siap Jual Motor Listrik
Menteri BUMN Dahlan Iskan juga mendukung pengembangan sepeda motor listrik sejenis bebek. Kendaraan roda dua listrik ini akan menambah pengembangan jajaran produk kendaraan berbasis listrik di Indonesia.
Selasa, 22 Jan 2013 12:59 WIB







































