Buat traveler yang doyan pedas, rasanya mesti mampir ke Banjarmasin untuk menguji kemampuan. Rumah Sambal Acan Raja Banjar akan membuat kamu ketagihan!
Menyusuri sungai dan belanja di pasar terapung menarik dilakukan di Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Tersedia kapal yang bisa disewa untuk mempermudah perjalanan traveler.
Ada 45 seniman visual dari 7 kota yang berpartisipasi di Urban Toy Stage 20017 yang diselenggarakan oleh Catalyst Arts dan kelompok pecinta urban toys Bandung.
Kalau di Singapura ada patung Singa 'Marlion', di Indonesia juga ada lho. Di Banjarmasin, Kalimantan Selatan ada patung Bekantan yang merupakan maskotnya.
Semangkuk soto hangat bisa jadi penumpas cuaca dingin kala hujan. Termasuk racikan soto Banjar gurih dengan tambahan susu yang ada di tempat ini. Nikmat!