Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho mengatakan pihaknya kini berfokus menyiapkan arus balik Lebaran setelah menutup one way nasional arus mudik Lebaran.
Tol Trans Jawa menjadi tumpuan utama masyarakat yang mau mudik di tiap Lebaran. Jalan tol ini menghubungkan pengendara mobil dari Jakarta hingga ke Surabaya.
GT Cikatama 8 beroperasi secara situasional selama libur Natal dan Tahun Baru 2025. Ada 5 gardu yang akan melayani transaksi kendaraan di GT Cikatama 8.
Jasa Marga memperpanjang jalur contraflow di Tol Jakarta Cikampek (Japek) arah Jakarta. Kini, contraflow diberlakukan dari KM 65 hingga Km 47 arah Jakarta.