detikNews
Data Tak Sinkron, KPU Sumbar Hentikan Rekapitulasi Suara di Tanah Datar
KPU Provinsi Sumatera Barat menghentikan proses rekapitulasi penghitungan suara Pemilu 2019 di Kabupaten Tanah Datar.
Kamis, 09 Mei 2019 15:42 WIB







































