Marc Marquez menang mudah di MotoGP Aragon 2025. Pebalap Ducati itu tak terkejar sejak start. Saat finis pun jaraknya lumayan jauh di depan Alex Marquez.
Balapan F1 GP Las Vegas 2025 digelar 21-23 November ini. Supaya tak ketinggalan menyaksikannya, cek jadwal F1 GP Las Vegas 2025 beserta link streaming-nya!
Rossi dibikin penasaran dengan tulisan 'Rossifumi Samarinda'. Momen itu terjadi disela-sela peluncuran livery spesial Pertamina Enduro VR46 Racing Team.