Andalkan Pengalaman, Bukan Makanan
Jika resto atau cafe lainnya menawarkan sensasi menu makanan pada pengunjungnya, Blind Cafe justru menawarkan experience lain dari yang lainnya. Pengalaman ruang lebih ditonjolkan di sini.
Jumat, 16 Jan 2009 09:54 WIB







































