detikNews
PT KA Kirim 50 Ton Bantuan Logistik ke Merapi
Sejak didirikannya posko peduli Merapi PT KA Daop II Bandung di Desa Cangkringan, sedikitnya 50 ton bantuan logistik sudah dikirimkan. Jumlah itu terhitung sejak 7 hingga 20 November.
Senin, 22 Nov 2010 10:50 WIB







































