detikNews
Normalisasi Saluran Air di Jalan Dupak Dilanjutkan
Normalisasi saluran Jalan Dupak setelah penertiban lapak pedagang kayu dilanjutkan. Petugas mengeruk lumpur dan membantu membongkar lapak yang masih berdiri.
Rabu, 19 Jul 2017 13:45 WIB







































