detikOto
Bikin Heboh dengan Taksi Ferrarinya, Bank Mandiri Minta Maaf
Taksi Ferrari dan Porsche membuat heboh Jakarta, masyarakat pun seperti dimanjakan dengan adanya taksi sport di Indonesia. Tetapi ternyata itu merupakan bagian dari promosi Bank Mandiri. Bank Mandiri pun meminta maaf jika trik promosi mereka membuat masyarakat bingung dan kecewa.
Rabu, 18 Jul 2012 14:05 WIB







































