Sepakbola
Soal Pro-Kontra Bekukan PSSI, Kemenpora: Kami Tidak Akan ke Arah Sana
Deputi IV Peningkatan Prestasi dan Olahraga Kemenpora Djoko Pekik membantah anggapan bahwa Kemenpora bakal membekukan PSSI. Dibentuknya Tim Sembilan pun bukan dengan tujuan untuk membekukan federasi sepakbola Indonesia tersebut.
Selasa, 23 Des 2014 01:03 WIB







































