detikFinance
Koalisi Partai Bakal Tentukan Situasi Pasar Modal
Situasi di pasar modal dalam negeri hari ini diwarnai sentimen investor asing yang berkaburan dari lantai bursa. Investor sedang menunggu kejelasan soal koalisi politik.
Kamis, 10 Apr 2014 14:15 WIB







































