Sepakbola
'Keberanian Sterling Minta Istirahat Seharusnya Dipuji'
Raheem Sterling mendapatkan kritikan karena meminta tak dimainkan sebagai starter kepada pelatih tim nasional Inggris Roy Hodgson. Soal ini, Sterling dibela eks penyerang Liverpool John Aldridge.
Selasa, 14 Okt 2014 17:39 WIB







































