detikInet
Microsoft Lembur Tambal Lubang IE
Microsoft mengaku kerja lembur untuk menambal celah pada browser IE6. Celah tersebut telah dimanfaatkan para cracker untuk menghantam raksasa internet Google.
Rabu, 20 Jan 2010 18:15 WIB







































