Tak Ada Lagi Rumah Rp100 Juta
Kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) subsidi mengerek harga rumah. Harga rumah sederhana diusulkan naik hingga 30%. Tak akan lagi ada rumah murah di bawah Rp100 juta.
Jumat, 19 Jul 2013 08:12 WIB







































