20Detik merangkum berita terheboh pada pekan ini dari dunia hiburan hingga teknologi. Mulai dari peluncuran Threads hingga 34 juta data paspor WNI bocor.
Twitter mengancam akan menggugat Meta hanya sehari setelah Threads dirilis. Twitter mengklaim Meta mempekerjakan mantan karyawannya untuk mengembangkan Threads.
Kalau kalian berpikir data pribadi di Threads tetap menjadi milik kalian, pikirkan lagi. Justru Threads meraup lebih banyak data pengguna dibandingkan Twitter.
Platform media sosial terbaru garapan Meta, Threads, resmi rilis. Banyak orang yang mulai menjajalnya, akan tetapi netizen tetap nyamand engan Twitter.
Kehadiran media sosial Threads membuat pengguna internet langsung tak mau ketinggalan. Bagi yang terlanjur membuat akun, ini cara menonaktifkan akun Threads.