Syekh Ali Jaber ditusuk orang tak dikenal setelah mengisi acara di Lampung. Penusukan itu terjadi pada saat Syekh memberikan kesempatan berfoto bagi para jemaah
MA menolak permohonan kasasi dari Junaidi Siagian alias Edi (37) karena terbukti bersalah sebagai otak penyelundupan sabu seberat 53 kg dari Malaysia ke Medan.
Ulama Syekh Ali Jaber ditusuk mengundang banyak perhatian dan simpati dari banyak pihak. Aparat hukum diharapkan mengusut tuntas kekerasan pada juru dakwah.