detikInet
RIM Yakin Sudah Turuti Permintaan Pemerintah
Research In Motion akhirnya tunduk dengan ultimatum pemerintah untuk melakukan filtering di akses internet BlackBerry. Vendor asal Kanada itu pun mengklaim bahwa apa yang dilakukannya sudah sesuai permintaan pemerintah.
Kamis, 20 Jan 2011 14:08 WIB







































