detikNews
Senjata Serbu Bripda Supriyanto Meletus Bukan Karena Jatuh
Peluru yang menewaskan Sri Wahyuni (6) dan melukai dua orang lainnya itu berasal dari senjata organik jenis SS-V6 milik Bripda Supriyanto. Peristiwa itu terjadi ketika pemilik mencoba menembakkan senjatanya setelah magazine dilepas.
Jumat, 19 Sep 2008 13:24 WIB







































