detikRamadan
Israel Serang Sekolah PBB di Kamp Jabaliya
Sekitar pukul 05.00 pagi waktu setempat, Rabu (30/7/2014), sebuah sekolah milik Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di kamp pengungsian Jabaliya, dimana sekitar 3.300 warga Palestina berlindung dihantam oleh 4 artileri Israel.
Kamis, 31 Jul 2014 15:03 WIB







































