detikNews
Untuk Nyapres, Wiranto Siap Koalisi dengan Golkar dan Gerindra
Syarat untuk menjadi capres dalam Pemilu 2009 harus mendapatkan suara 20 persen dalam pemilu legislatif. Jika tidak mencapai, mau tidak mau partai harus berkoalisi untuk mencalonkan capresnya.
Jumat, 21 Nov 2008 15:19 WIB







































