DKPP menjatuhkan sanksi terhadap Ketua Bawaslu Provinsi NTT Nelce Ringu karena dinilai memberikan rekomendasi yang tak cermat kepada legislator dari PDIP.
Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menjatuhkan sanksi berupa pemecatan terhadap anggota KPU Kabupaten Keerom, Papua, Sara Yambeyadi. Apa kesalahannya?