Sepakbola
Bergabung ke Klub Thailand, Victor Berstatus Pemain Pinjaman
Bek Arema Cronus Victor Igbonefo memilih untuk berkarier di luar negeri bersama klub Thailand, Osotspa FC M 150. Kendati begitu, Victor menegaskan statusnya hanyalah pemain pinjaman.
Senin, 27 Jul 2015 11:52 WIB







































