detikNews
SBY Tinjau Pengungsian di Sleman dan Klaten
Usai menerima kunjungan PM Julia Gillard, Presiden SBY berangkat meninjau pengungsi korban letusan Gunung Merapi di Yogyakarta. Pesawat kepresidenan mendarat di Bandara Ahmad Yani, Semarang.
Selasa, 02 Nov 2010 15:22 WIB







































