detikInet
Apple Kehilangan Rp 230 Triliun Dalam Dua Hari!
Raksasa teknologi Apple kehilangan kapitalisasi pasar sebanyak hampir USD 23 miliar (Rp 230 triliun) hanya dalam dua hari. Pasalnya, harga saham Apple sudah anjlok cukup tajam dua hari ini.
Kamis, 12 Sep 2013 12:12 WIB







































