detikNews
Transportasi Antar Kepulauan Lumpuh, Ratusan Penumpang Terlantar
Ratusan penumpang antar kepulauan di Pelabuhan Kalianget, Sumenep terlantar sejak sepekan terakhir. Mereka gagal berangkat karena cuaca buruk serta kapal mengalami kerusakan.
Jumat, 22 Agu 2008 11:45 WIB







































