Sepakbola
Ismael Digoda Perkuat Timnas Togo
Valerien Ismael memiliki kesempatan untuk berlaga di Piala Dunia 2006. Pasalnya, bek Bayern Munich ini sedang digoda memperkuat timnas Togo di Jerman nanti.
Jumat, 02 Des 2005 15:38 WIB







































