Polisi menggerebek tambang emas ilegal di Bandara Muara Bungo, Jambi. Kapolres menegaskan razia rutin untuk mencegah kerusakan alam dan penangkapan pelaku.
Ratusan warga di Muratara, melakukan aksi demo menolak penambangan emas di Kecamatan Rawas Ulu yang mencemari sungai. Dalam aksi itu, warga memblokir jalan.
Harga emas hari ini di Jogja 7 April 2025 terpantau Antam Logam Mulia anjlok, sedangkan seluruh produk Pegadaian stabil. Berikut detail harga emas hari ini.
Tim perahu naga Indonesia meraih medali emas di World Games 2025. Indonesia memenangi nomor open 2.000 meter di Xinglong Lake Hubin Arena, Chengdu, China.