detikFinance
Pemerintah Pilih Basa-Basi Sebelum Renegosiasi AC-FTA
Indonesia memilih berbasa-basi dahulu sebelum melakukan langkah renegosiasi kesepakatan perdagangan bebas ASEAN-China Free Trade Agreement (AC-FTA) terhadap 228 pos tarif beberapa sektor industri.
Jumat, 15 Jan 2010 14:53 WIB







































