detikNews
PN Jaksel Gelar Sidang Putusan Praperadilan Ravio Patra Hari Ini
PN Jaksel menggelar sidang putusan praperadilan dengan pemohon aktivis Ravio Patra. Pembacaan putusan dijadwalkan hari ini.
Selasa, 14 Jul 2020 10:02 WIB