detikNews
Penumpang dari Bali Picu Peringatan Waspada Campak
Seorang penumpang penerbangan internasional dari Bali ke Sydney, Australia yang kemudian terbang ke Melbourne pada 10 Maret, telah memicu peringatan campak.
Selasa, 20 Mar 2018 08:54 WIB







































