Rollingstone
GRIBS Ditinggal Gitaris Dion Arnaldo
Melalui akun Facebook mereka, unit glam rock Jakarta, GRIBS, menuliskan sebuah status yang berbunyi: "Kami ingin memberitahu pada pejuang GRIBS seantero jagad raya, pada tanggal 24 Oktober 2011, gitaris dan juga saudara kami Dion Blues resmi mengundurkan diri dari GRIBS.
Rabu, 26 Okt 2011 19:29 WIB







































