detikFinance
Nasabah Bank Century Kesulitan Tarik Dana
Para nasabah Bank Century mengaku kesulitan menarik dananya pada Kamis ini (13/11/2008). Penarikan melalui mesin anjungan tunai (ATM) juga tidak bisa dilakukan.
Kamis, 13 Nov 2008 15:44 WIB







































