detikNews
Mengapa Elite PKS Jagokan Jokowi Jadi Capres?
PKS memiliki 5 kandidat capres pemenang Pemilu Raya (Pemira), namun anggota DPR dari PKS Zulkieflimansyah malah menjagokan Jokowi sebagai capres di 2014. Apa alasannya?
Jumat, 03 Jan 2014 13:33 WIB







































