detikNews
Akibat Gempa, Warga Elpaputih akan Dipindahkan
Menyusul terjadinya patahan di bibir pantai Negeri Elpaputih Kecamatan Amahai, Kabupaten Maluku Tengah 28 Januari 2006 lalu, Pemerintah Daerah (Pemda) Maluku merencanakan memindahkan warga desa Elpaputih dari lokasi dekat patahan tersebut.
Senin, 20 Feb 2006 10:51 WIB







































