Polres Jakarta Timur berhasil menembak mati HDR, bos perampok yang biasa dipanggil 'kapten' oleh anak buahnya. 'Kapten' berinisial HDR ini diketahui selalu membawa pistol dan golok saat melakukan aksinya.
Bos perampokan di Jaktim HDR, dikenal dengan julukan 'Kapten'. Dalam melancarkan aksinya, HDR beserta anak buahnya terlebih dahulu melakukan pengamatan di SPBU yang menjadi incaran.
Polres Jaktim menembak mati perampok SPBU yang ternyata kepala komplotan HDR. Dari kelompok perampokan yang dipimpin oleh pelaku HDR ini, polisi memburu 13 orang tersangka lainnya.
Perampokan dengan senjata api terjadi di kantor Pegadaian yang terletak di Jl Percetakan Negara 5 No 1c, Cempaka Putih, Jakarta Pusat. Salah seorang satpam yang berjaga mengalami luka tembak.
Berbagai cara dilakukan jaringan terorisme untuk menggali dana guna membiayai operasinya. Diantaranya, dengan cara merampok toko emas, merampok bank atau nasabah bank.
Pria pengangguran asal Riau nekat merampok bank di Yogyakarta seorang diri. Setelah berhasil membawa uang Rp 4,6 juta, pelaku dibekuk berikut pistol mainannya.
Aksi kejahatan jalanan dengan sasaran nasabah bank yang baru mengambil uang kembali beraksi. Kini bandit jalanan berhasil membawa kabur uang tunai Rp 35 juta setelah korban ditodong senjata tajam.