detikNews
Jemaah Iran Tak Bisa Naik Haji Tahun Ini, Arab Saudi Tak Mau Disalahkan
Para jemaah haji Iran tahun ini tak bisa menunaikan ibadah haji ke Arab Saudi. Pemerintah Saudi menyebut penyebabnya justru pemerintah Iran sendiri.
Jumat, 13 Mei 2016 11:52 WIB







































