Komisi VI DPR RI mengumpulkan bos-bos BUMN farmasi terkait kelangkaan obat-obatan dan vitamin di tengah lonjakan kasus positif virus Corona (COVID-19).
Bio Saliva merupakan alat deteksi COVID-19 yang baru saja diluncurkan oleh Bio Farma dengan Nusantics. Bio Saliva digunakan dengan berkumur larutan khusus.
Penasaran dengan efektivitas vaksin Corona, beberapa orang melakukan tes antibodi sendiri di laboratorium. Para pakar menegaskan, tes ini tidak ada manfaatnya.
Sebanyak 1,1 juta dosis vaksin COVID-19 AstraZeneca tiba di Indonesia sore ini. Vaksin berbasis adenovirus ini punya beberapa perbedaan dibanding Sinovac.