PT Jakpro menyatakan sampai saat ini belum ada sponsor yang bergabung untuk membiayai penyelenggaraan Formula E yang rencananya berlangsung 4 Juni nanti.
Penentuan lokasi balapan sirkuit Formula E sempat mengalami banyak perubahan. Dari semula direncanakan di Monas ada pro-kontra, hingga kini ditentukan di Ancol.
Teka-teki venue ajang balap Formula E di Jakarta perlahan mulai terkuak. Teranyar, pilihan venue Formula E telah mengerucut dari lima menjadi dua lokasi.
Sirkuit balap mobil listrik ini memiliki karakter yang berbeda dengan sirkuit Formula 1. Salah satu yang bikin beda, di sirkuit Formula E terdapat attack mode.