detikTravel
AirAsia Pindah ke Bandara Kulon Progo 29 Maret, Ada Kompensasi
Maskapai AirAsia akan pindah ke Bandara Internasional Yogyakarta di Kulon Progo mulai 29 Maret. Jika terkendala terkait kebijakan ini, ada kompensasinya.
Sabtu, 21 Mar 2020 15:31 WIB