detikNews
Eks Pejabat Bakamla Jalani Sidang Tuntutan Kasus Suap Hari Ini
Terdakwa Nofel Hasan akan menjalani sidang tuntutan kasus proyek satellite monitoring di Badan Keamanan Laut (Bakamla) pada hari ini.
Rabu, 21 Feb 2018 06:55 WIB







































