detikNews
Nama Usman Harun Dipersoalkan Singapura, Pramono: Protesnya Tidak Jelas
Mantan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD), Jenderal TNI (Pur) Pramono Edhie Wibowo menanggapi polemik penamaan KRI Usman Harun adalah hak Indonesia dan meminta pihak yang protes harap maklum.
Rabu, 12 Feb 2014 17:42 WIB







































