detikNews
Penumpang di Stasiun Blitar Naik, Puncak Kepadatan Diprediksi Besok
Penumpang kereta api (KA) di Stasiun Blitar makin tinggi. Di Daop 7 Madiun, jumlah penumpang baik yang naik dan turun di Stasiun Blitar 19.142 orang.
Sabtu, 29 Des 2018 14:30 WIB







































