detikNews
Misteri Pria Pembuang Mayat Bocah 5 Tahun Terbungkus Sarung di Bekasi
Kasus mayat bocah laki-laki berusia 5 tahun terbungkus sarung di sebuah ruko di kawasan Jatibaru, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi masih misteri.
Selasa, 07 Jan 2025 22:26 WIB