Amalan malam 1 Muharram yang didapatkan oleh detikHikmah adalah doa akhir tahun. Namun, terdapat doa dan amalan sekitar waktu tersebut yang bisa diamalkan.
Tahun Baru Islam diperingati setiap tanggal 1 Muharram. Pada momen ini, umat Islam dianjurkan mengerjakan amalan-amalan sunnah, salah satunya dengan membaca doa
Pada Tahun Baru Islam, umat dapat memanjatkan doa akhir dan awal tahun sebagai bentuk syukur dan permohonan akan perlindungan Allah SWT. Berikut doanya.
Di Indonesia, tahun baru Islam biasanya dirayakan dengan acara doa bersama maupun tradisi seperti kirab. Apa hukumnya merayakan tahun baru Islam secara meriah?
Berdoa merupakan salah satu cara meminta kepada Allah SWT. Berikut ini 25 jenis doa yang bisa diamalkan untuk kehidupan, salah satunya doa cepat dapat jodoh.