Tiga pelaku penukaran uang palsu ditangkap di Cianjur setelah beraksi di beberapa warung. Modus operandi mereka terungkap berkat kecurigaan pemilik warung.
Pelatih baru timnas Indonesia John Herdman pernah melambung namanya sebagai juru taktik Kanada. Ia mengakhiri penantian 36 tahun Kanada untuk ke Piala Dunia.
Kapal induk Amerika Serikat, USS Abraham Lincoln dan beberapa kapal perang pengawalnya sedang dalam perjalanan menuju Timur Tengah dari Laut China Selatan.
Pernikahan tidak hanya menjadi momen sakral tetapi juga sarat dengan tradisi budaya yang diwariskan. Banyak di antara tradisi tersebut berkaitan dengan makanan.