detikNews
Mensesneg: Pejabat Tak Usah Jemput Jokowi Saat Blusukan ke Daerah, Boros Anggaran
Presiden Joko Widodo akan sering blusukan ke daerah-daerah. Untuk itu, Presiden mengimbau stafnya agar hemat anggaran. Dia juga minta pejabat daerah tidak foya-foya menyambut kehadirannya.
Senin, 01 Des 2014 16:21 WIB







































