detikFinance
Tarif KA Ekonomi Non Subsidi Naik 100 Persen
Mengikuti kebijakan Kantor Pusat PT Kereta Api Indonesia (KAI), pada awal Januari, PT KAI Daerah Operasi (Daop) 5 Purwokerto, Jawa Tengah mulai melakukan penaikan tarif KA hingga 100%.
Senin, 06 Jan 2014 17:20 WIB







































