detikNews
9 Tahun Berpolitik, Puan Tetap Jaga Kualitas Waktu dengan Keluarga
Belum genap satu dekade terjun, Puan Maharani dipercaya memegang jabatan strategis di pemerintahan sebagai Menteri Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK). Apakah pernah terbayangkan olehnya?
Rabu, 05 Nov 2014 18:20 WIB







































